oleh stiamak | Okt 14, 2024 | Agenda, Berita, Headline
WISUDA KE 23. STIAMAK Barunawati Surabaya melaksanakan wisuda sarjana S1 prodi Ilmu Administrasi Bisnis. Diikuti 69 lulusan. Dilaksanakan di Hotel Morazen Surabaya, Sabtu (14/10/2024). pada saat yang sama dilakukan penandatanganan sejumlah MOU dengan mitra akademik,...
oleh stiamak | Okt 14, 2024 | Berita, Headline, Pengumuman
KULIAH UMUM. Direktur Utama Bursa Efek Indonesia (BEI) Iman Rachman memberikan kuliah umum kepada mahasiswa Stiamak Barunawati Surabaya prodi S1 Ilmu Administrasi Bisnis di Bromo Room Pelindo Regional 3, Kamis (10/10/2024). dipandu ketua senat STIAMAK, Dr. Indro...
oleh stiamak | Agu 18, 2024 | Agenda, Berita
Mahasiswa STIAMAK Tampil Padus Upacara HUT RI ke 79 Pelindo Regional 3 SURABAYA. Upacara peringatan HUT RI ke 79 Pelindo Regional 3 diramaikan dengan hadirnya Paduan Suara (Padus) mahasiswa STIAMAK Barunawati Surabaya. Upacara dilaksanakan di halaman kantor Pelindo...
oleh stiamak | Agu 14, 2024 | Berita, Headline, Pengumuman
Hadirkan Direktur DPKAA Unair PKKMB STIAMAK Tanamkan Jiwa Enterpreneur SURABAYA. Kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) STIAMAK Barunawati Surabaya selain diisi dengan materi mengenal kampus berikut birokrasi akademiknya juga, ditanamkan jiwa...
oleh stiamak | Jul 23, 2024 | Agenda, Berita, Headline
STIAMAK Tetap Ujian Skripsi. SDM dan Alat Percepat Bongkar Muat di JIIPE SURABAYA. Perguruan tinggi swasta nasional berbasis pelabuhan STIAMAK Barunawati Surabaya tetap mewajibkan mahasiswa semester VIII membikin dan ikut ujian skripsi. Tujuan mempertahankan wajib...
oleh stiamak | Apr 29, 2024 | Berita
Pelatihan Sitasi Karya Ilmiah Mendeley Sukses Diikuti Para Peserta Pada hari Jumat, 26 April 2024, Perpustakaan STIAMAK mengadakan pelatihan sitasi karya ilmiah menggunakan Mendeley. Acara yang berlangsung pada pukul 18.30 WIB ini diikuti dengan antusias oleh para...